Ada kabar mengejutkan datang dari KBS. Stasiun TV Korea Selatan itu resmi melarang penayangan lagu Pink Venom di program musik mereka, Music Bank.
![]() |
Source image: BLACKPINK Official |
Pink Venom adalah single terbaru
yang dirilis BLACKPINK. Single ini merupakan pre-release single untuk album
mereka yang dirilis pada pertengahan September ini.
Seperti lagu-lagu BLACKPINK
lainnya, lagu Pink Venom ini memiliki popularitas yang sangat besar. Bahkan
lagu ini berhasil memecahkan sejumlah rekor setelah dirilis.
Namun sayangnya lagu Pink Venom
tidak akan muncul di KBS Music Bank. Ini dikarenakan lagu ini dianggap tidak
memenuhi standard kelayakan untuk disiarkan di KBS.
Menurut komite broadcasting KBS,
lagu ini melanggar pasal 46 dari Standard Broadcast KB. Di mana lagu ini
menyertakan nama Brand di dalam lyric lagu tersebut.
Biasanya agensi-agensi bakal
mengajukan banding untuk situasi seperti ini. Namun laporan yang beredar
menyebut YG tidak mengajukan nota keberatan sehingga lagu ini tidak akan tayang
di KBS Music Bank.
Dapatkan informasi terkini
seputar BLACKPINK dan idol-idol favorit kamu di Extalia. Yuk pesen
figure-figure kesayangan kalian di Extalia Hobbies.
Source: Allkpop
Kontributor: Serafin Unus Pasi
EXTALIA HOBBIES
.
Your daily needs of anime and movie action figure and merchandise
.
~For Fast Order : WA 0878-3878-0075 (Exi) / 0812-2854-4960 (Talia)
.
www.extaliatoys.com
.
#animeinfo #animeindo #animefakta #faktaanime #animeshop #tokoanime #animeclothing #animeshopping #jualfigure #jualgundam #wibuindonesia #anime #manga #actionfigure #otakuindonesia#jepang #japan #comiket99 #kpop #blackpink #pinkvenom #kbs #musicbank #ygentertainment
Posting Komentar